Selasa, 28 April 2015

Semarak Hari Kartini

Memperingati hari kartini tak selamanya harus berkebaya ria, buktinya SDN Pulo 07 Pagi tahun ini memiliki konsep yang berbeda, hari kamis 23 April 2015 kelas 5 mengadakan acara "Kelas lima unjuk bakat" yang berisi menampilkan bakat-bakat yang ada pada siswa kelas 5.
Komite Sekolah tak mau ke tinggalan, jum'at 24 April 2015 dalam rangka hari kartini mengadakan lomba memasak nasi goreng aneka rasa untuk bapak dan ibu guru agar makin erat tali silaturahminya.
nasi goreng yang diperlombakan antara lain : nasi goreng spesial, nasi goreng terasi, nasi goreng kencur, nasi goreng ala bisa dan lain-lain.
Bapak Zaelani (kepsek) dengan Ibu Subartinah (gr kls 1)


Ibu Titi (Gr. Agama) dengan Yandi (TU)


Ka Arif (ekskul Silat) dengan Bapak Bangun (ortu)

Ibu Siti (Gr. Kls 3) dengan Bapak Nuehasan (Gr. kls 2)

Pak Taopik (Gr. PJOK) dengan Ibu Candra (Gr. Kls.4)

Dukungan untuk guru tercinta

Penjurian oleh siswa dan orang tua






foto bersama peserta loma nasi goreng dengan ketua komite

semangat ya........

Slamat ya.... silaturahim harus dijaga.












































Tidak ada komentar:

Posting Komentar